Komunitas Literasi Giatkan Budaya Membaca untuk Anak di Ruang Terbuka Hijau

5 days ago 6

Foto Travel

Amalia Novia Putri - detikTravel

Senin, 11 Nov 2024 16:00 WIB

Bekasi - Komunitas Literasi Remaja berupaya meningkatkan minat baca anak di Tambun Selatan. Salah satu upayanya yaitu mengajak anak-anak membaca di Ruang Terbuka Hijau.

Dengan semangat menjauhkan anak-anak dari ketergantungan pada gadget, serta menumbuhkan minat literasi melalui kegiatan belajar dan bermain di ruang terbuka, Komunitas Literasi Remaja sebuah komunitas yang dikelola oleh sekumpulan remaja di Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, telah aktif menyebarkan akses literasi sejak berdirinya pada 3 Oktober 2021.

Komunitas Literasi Remaja mengajak anak-anak membaca di Taman Puri Cendana, Tambun Selatan, Bekasi, Minggu (10/11/2024).

Dengan semangat menjauhkan anak-anak dari ketergantungan pada gadget, serta menumbuhkan minat literasi melalui kegiatan belajar dan bermain di ruang terbuka, Komunitas Literasi Remaja sebuah komunitas yang dikelola oleh sekumpulan remaja di Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, telah aktif menyebarkan akses literasi sejak berdirinya pada 3 Oktober 2021.

Di bawah pepohonan dan udara segar, anak-anak terlihat asyik menikmati buku-buku yang disediakan Komunitas Literasi Remaja Tambun Selatan.

Dengan semangat menjauhkan anak-anak dari ketergantungan pada gadget, serta menumbuhkan minat literasi melalui kegiatan belajar dan bermain di ruang terbuka, Komunitas Literasi Remaja sebuah komunitas yang dikelola oleh sekumpulan remaja di Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, telah aktif menyebarkan akses literasi sejak berdirinya pada 3 Oktober 2021.

Kegiatan edukatif ini rutin dilakukan setiap akhir pekan di lokasi berbeda dengan tujuan menjangkau anak-anak yang ingin belajar sambil bermain di hari libur.

Dengan semangat menjauhkan anak-anak dari ketergantungan pada gadget, serta menumbuhkan minat literasi melalui kegiatan belajar dan bermain di ruang terbuka, Komunitas Literasi Remaja sebuah komunitas yang dikelola oleh sekumpulan remaja di Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, telah aktif menyebarkan akses literasi sejak berdirinya pada 3 Oktober 2021.

Melalui kegiatan perpustakaan keliling, komunitas ini secara konsisten menghadirkan bacaan dan permainan edukatif bagi anak-anak maupun kalangan remaja. Mereka juga menciptakan suasana belajar yang menyenangkan dan penuh keakraban.

Logo Detik Event

Rencanakan Liburanmu!

Rekomendasi Wisata Seru dan Populer

Tiket Lainnya
  • Event Image

    HILLpark Sibolangit: Wahana dan Taman Hiburan Terbesar di Sumatera

    Rp 105.000

    Pesan Tiket

  • Event Image
  • Event Image
Tiket Lainnya
Read Entire Article
Global Sports | Otomotif Global | International | Global news | Kuliner