Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

17 hours ago 5

Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

Selain dimakan utuh, banyak juga olahan durian yang tak kalah nikmat. Paling enak dijadikan dessert, seperti yang ditawarkan gerai Bagai Mendapat Durian Runtuh ini. Foto: Detikcom / Atiqa Rana

Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

Lokasinya ada di Pasar Santa, Jakarta Selatan. Punya konsep unik, dengan sentuhan futuristik dan nuansa artistik, seperti di galeri seni. Foto: Detikcom / Atiqa Rana

Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

Sistem pemesanannya juga tak kalah menarik. Pengunjung yang datang bisa langsung pesan lewat mesin layaknya ATM seperti ini.  Foto: Detikcom / Atiqa Rana

Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

Setelah bayar, tunggu beberapa saat sampai dessert selesai dibuat dan disajikan. Tidak butuh waktu lama, kurang lebih 10 menit sampai siap. Foto: Detikcom / Atiqa Rana

Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

Begini tampilan dessert yang kami pesan. Setelah keluar dari mesin, dessert bisa langsung diambil. Dessertnya dikemas dalam kemasan khusus untuk dibawa pulang. Foto: Detikcom / Atiqa Rana

Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

Menu terbaru mereka adalah Sandwich Durian Monthong yang dibanderol seharga Rp 45.000. Foto: Detikcom / Atiqa Rana

Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

Bentuknya seperti es krim sandwich yang tersebar di pasaran. Terdiri dari daging durian monthong dibalut dalam lapisan wafer. Foto: Detikcom / Atiqa Rana

Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

Balutan sandwichnya punya tekstur yang tidak krispi, lebih dominan lembut dan rasanya hambar. Namun, berpadu sempurna dengan isian durian. Foto: Detikcom / Atiqa Rana

Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

Dessert durian monthongnya juga tak kalah enak. Harganya Rp 65.000 untuk ukuran 5 oz. Dessert duriannya disajikan dalam mangkuk kertas cokelat dan dalam keadaan beku. Foto: Detikcom / Atiqa Rana

Unik! Jajan Dessert dan Sandwich Durian Monthong Lewat ATM

Setelah diterima sebaiknya durian ini didiamkan sejenak sekitar 3-5 menit hingga teksturnya lembek. Teksturnya mirip seperti daging durian yang lembut, tetapi lebih creamy. Saat dimakan masih ada serabut daging duriannya. Foto: Detikcom / Atiqa Rana

Read Entire Article
Global Sports | Otomotif Global | International | Global news | Kuliner