Semarak Festival Warna di Nepal

12 hours ago 4

Foto Travel

REUTERS/Navesh Chitrakar - detikTravel

Jumat, 14 Mar 2025 08:00 WIB

Nepal - Festival Holi atau Festival Warna adalah salah satu festival Hindu paling penting di Nepal. Festival ini melambangkan kemenangan kebaikan atas kejahatan.

A woman uses a phone during Holi celebrations in Kathmandu, Nepal March 13, 2025. REUTERS/Navesh Chitrakar

Orang-orang menabuh genderang tradisional saat merayakan Holi di Kathmandu, Nepal, Kamis (13/3/2025). Holi, yang juga dikenal sebagai "Festival Warna", adalah salah satu festival Hindu paling penting di Nepal. Festival ini melambangkan kemenangan kebaikan atas kejahatan.

A woman uses a phone during Holi celebrations in Kathmandu, Nepal March 13, 2025. REUTERS/Navesh Chitrakar

Festival dua hari ini dirayakan pada hari bulan purnama dalam kalender Hindu Falgun/Chaitra (Maret). Oleh karena itu, festival ini menandai berakhirnya musim dingin dan dimulainya musim panas.

A woman uses a phone during Holi celebrations in Kathmandu, Nepal March 13, 2025. REUTERS/Navesh Chitrakar

Festival penting ini dirayakan dengan warna-warna dan air oleh sebagian besar suku bangsa di negara ini.

A woman uses a phone during Holi celebrations in Kathmandu, Nepal March 13, 2025. REUTERS/Navesh Chitrakar

Selama festival ini, penduduk setempat saling menyapa dan memberkati dengan menyiramkan warna-warna cerah dan air satu sama lain.

A woman uses a phone during Holi celebrations in Kathmandu, Nepal March 13, 2025. REUTERS/Navesh Chitrakar

Holi juga telah menyebar ke seluruh dunia, di mana orang Nepal yang tinggal di luar negeri merayakannya.

Logo Detik Event

Rencanakan Liburanmu!

Rekomendasi Wisata Seru dan Populer

Tiket Lainnya
  • Event Image
  • Event Image
  • Event Image
Tiket Lainnya
Read Entire Article
Global Sports | Otomotif Global | International | Global news | Kuliner