"Nomor lima, aku akan katakan Ji-Sung Park, pahlawan nasional," kata Son, merujuk pada legenda sepakbola Korea Selatan di era sebelum dirinya saat ini. Foto: Getty Images/Alex Livesey
Untuk nomor empat, Son Heung-min menyebut nama legenda asal Prancis "Nomor empat, Zinedine Zidane." Foto: Getty Images Sport
Di posisi nomor tiga, ada legenda asal Brasil yang namanya disebut oleh Son. "Nomor tiga, Ronaldinho." Foto: (Getty Images)
Son, yang punya 131 caps di Timnas Korsel, lalu masuk ke posisi berikutnya: figur legendaris di Argentina. "Nomor dua... Lionel Messi." Foto: Jose Breton/NurPhoto/Getty Images
Tinggal satu tempat tersisa. Usai ditanya siapa yang menjadi favorit utamanya, Son pun menjawab, "Ah, Cristiano Ronaldo." Foto: Philipp Schmidli/Getty Images