10. Alexander Sorloth. Striker Atletico Madrid ini mencetak 26 gol dalam 46 laga selama 2024, namun 18 di antaranya dicetak bersama Villarreal musim lalu. Foto: picture alliance via Getty Image/picture alliance
9. Alexander Isak. Ia mencetak 28 gol dalam 40 laga bersama Newcastle United. Foto: Action Images via Reuters/Lee Smith
8. Cole Palmer mencetak 29 gol dalam 47 laga bersama Chelsea tahun ini. (Foto: Getty Images/Chris Brunskill/Fantasista
7. Mohamed Salah. Striker Mesir ini juga mencetak 29 gol untuk Liverpool, namun 'hanya' dalam 44 laga. Foto: Getty Images/Catherine Ivill - AMA
6. Vinicius Junior. Runner-up Ballon d'Or 2024 ini menyumbang 31 gol untuk Real Madrid dalam 46 penampilan di 2024. Foto: Getty Images/Soccrates Images
5. Jonathan David. Bersama Lille, striker Kanada itu mengemas 36 gol dari 50 laga di tahun ini. Foto: Getty Images/Christian Liewig - Corbis
4. Kylian Mbappe juga mencetak 36 gol selama 2024, namun bermain satu laga lebih sedikit dari David (49). Dari jumlah tersebut, 13 dicetak bersama Real Madrid, sisanya bersama Paris Saint-Germain. Foto: Helios de la Rubia/Real Madrid via Getty Images
3. Erling Haaland. Striker Norwegia ini mencetak 38 gol dalam 49 penampilan bersama Manchester City di 2024. Foto: REUTERS/David W Cerny
2. Harry Kane mencetak 39 gol bersama Bayern Munich di 2024 hanya dalam 43 laga saja. Foto: Daniel Kopatsch/Getty Images
1. Robert Lewandowski. Bomber veteran ini menyumbang 40 gol dalam 52 laga untuk Barcelona di 2024, menempatkannya di posisi teratas. Foto: NurPhoto via Getty Images/NurPhoto