XForce HEV masih menggunakan desain silky dan solid. Foto: Mitsubishi Motors
XForce HEV akan diproduksi di Pabrik Laem Chabang, Thailand. Pemesanan dimulai di Thailand hari ini, diikuti dengan penampilan publik pertamanya di Bangkok International Motor Show ke-461. Foto: Mitsubishi Motors
Perubahan lainnya termasuk lampu belakang LED, lencana "HEV" terpasang di grille, pintu depan dan tailgate. Foto: Mitsubishi Motors
Xforce HEV dilengkapi dengan Smartphone-link Display Audio 12,3 inci. Foto: Mitsubishi Motors
Xforce hybrid juga dilengkapi tujuh mode berkendara, tiga lebih banyak dari model non-hybrid. Mode tersebut adalah Normal, Charge, EV, Wet, Gravel, Tarmac, dan Mud. Foto: Mitsubishi Motors
Menariknya XForce bisa menggunakan Mode EV, menggerakkan motor dengan daya dari baterai tanpa mengaktifkan mesin. Karena mode ini sangat senyap. Jika sisa baterai lemah, beralih ke mode Charge tanpa perlu mampir ke SPKLU. Foto: Mitsubishi Motors
Ini Xforce non hybrid yang ada di Indonesia. Foto: Luthfi Anshori/detikOto
Secara tampilan, Xforce mendapatkan velg aerodinamis 18 inci baru, serta ground clearance 183 mm yang sedikit lebih rendah dari versi mesin bensin biasa. Foto: Mitsubishi Motors